Lampungekspose.com - Tak lama ini viral sebuah video yang menunjukkan adanya seorang pria sedang beribadah dengan memakai kaos bergambar dan tulisan yang tak senonoh.
Jika pada umumnya umat muslim menjalankan ibadah dengan menggunakan pakaian yang rapih.
Berbeda dengan sosok pria ini yang malah memakai kaos dengan gambar berserta tulisan yang tidak senonoh.
Karena hal itu, tentunya membuat jamaah yang tengah beribadah di belakangnya menjadi terganggu dengan pemandangan gambar dan tulisan dikaos pria tersebut.
Video sosok pria tersebut lantaran ramai di komentari oleh netizen, dapat kita ketahui bahwa video tersebut di posting oleh akun Instagram bernama @terangmedia.
Baca Juga: Menkopolhukam siap bongkar Rp 349 T di DPR, Mahfud MD : jangan cari alasan absen!
Dalam video itu jelas memperlihatkan seorang pria memakai kaos bergambar wanita yang hanya mamakai bra dan undewear saja.
“Harusnya di tegur baik” klu di biyarkan meresahkan Jamaah lain g bisa fokus ibadah,” ucap salah satu netizen di kolom komentar.
Baca Juga: Cara mudah membuat es cendol dan cocok dijadikan hidangan buka puasa
“Seharusnya ditegur, mungkin aja dia ga sadar lagi makai baju seperti itu.”***
Artikel Terkait
Keutamaan shalat tarawih malam ke-7: Pahalanya seperti di zaman Nabi Musa dan menolongnya melawan Fir’aun!
Cara mudah membuat es cendol dan cocok dijadikan hidangan buka puasa
Siap bongkar Rp 349 T, Menkopolhukam Mahfud tantang Benny, Arteria dan Asrul hadir, jangan alasan tugas lain!
Asyik! Jokowi tambah cuti dan libur lebaran Idul Fitri 1444 Hijriah, dari 6 jadi 7 hari dimulai 19 April 2023